Kapolda Kaltim Sambut Kedatangan Wapres RI di Bandara APT Pranoto Samarinda

Samarinda - Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, M.Si, bersama Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor, Pangdam VI/Mulawarman, Danlanud serta Danlanal menyambut kedatangan Wakil Presiden Republik Indonesia (Wapres RI) KH Ma’ruf Amin di Bandara APT Pranoto, Samarinda, Kamis (3/8/2023). Mengenakan setelan kemeja lengan panjang warna putih dan celana panjang hitam, serta peci hitam, KH Ma’ruf Amin didampingi istri, Wury Estu Handayani, langsung disambut Kapolda Kaltim setelah pesawat Kepresidenan RI 2 parkir di Bandara APT Pranoto Samarinda. Untuk diketahui, sesuai agenda, pada Jumat 4 Agustus 2023, Wapres Ma’ruf Amin akan melaksanakan kunjungan kerja di Kantor Gubernur Provinsi Kaltim dan Ponpes Nabil Husein.

Ramli Usis – Samarinda – Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, M.Si, bersama Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor, Pangdam VI/Mulawarman, Danlanud serta Danlanal menyambut kedatangan Wakil Presiden Republik Indonesia (Wapres RI) KH Ma’ruf Amin di Bandara APT Pranoto, Samarinda, Kamis (3/8/2023).

Mengenakan setelan kemeja lengan panjang warna putih dan celana panjang hitam, serta peci hitam, KH Ma’ruf Amin didampingi istri, Wury Estu Handayani, langsung disambut Kapolda Kaltim setelah pesawat Kepresidenan RI 2 parkir di Bandara APT Pranoto Samarinda.

Untuk diketahui, sesuai agenda, pada Jumat 4 Agustus 2023, Wapres Ma’ruf Amin akan melaksanakan kunjungan kerja di Kantor Gubernur Provinsi Kaltim dan Ponpes Nabil Husein.(X)

Mungkin Anda Menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *